Tuesday, October 13, 2015

Cara Mudah Pasang Tape Mobil Sendiri



Perangkat audio dalam mobil sifatnya mungkin hanya sebatas hiburan, namun nyatanya di era modern ini begitu penting. Salah satunya adalah tape mobil. Bagi pemilik kendaraan yang masih baru, pasti banyak yang ingin meningkatkan kualitas audionya. Oleh karena itu, tidak jarang diantaranya yang memilih untuk mengganti perangkat pemutar audio tersebut sebagai bagian dari modifikasi yang dilakukannya.



Untuk mengganti tape mobil sebetulnya mudah. Khususnya untuk para pemula. Untuk menghemat biaya modifikasi yang identic dengan biaya mahal tersebut, bisa membeli di tempat jual tape mobil yang menawarkan harga murah. Dari toko online, offline, hingga yang menjual tape bekas berkualitas, saat ini mudah sekali Anda temukan. Walaupun harga tape mobil tersebut murah, namun Anda bisa mencari dari merk ternama keluaran terbaru, sehingga kualitasnya tidak perlu diragukan. Murah tapi bukan murahan. Bahkan, untuk melihat kisaran daftar harga tape mobil tersebut, Anda juga dengan mudah bisa mengaksesnya di internet. Periode kisaran harga dalam setiap bulannya selalu tersedia. Tinggal Anda ketahui saja apa merk terbaiknya sehingga Anda tinggal membandingkan harganya saja.



Bagi pemula, dalam modifikasi perangkat audio juga diharapkan tidak gegabah memasangnya sendiri. Sebaiknya, minta bantuan mereka yang sudah ahli dalam bidang pemasangan dan istalasi perangkat audio tersebut. Mereka yang sudah mengerti bidang ini dalam pemasangan dan instalasinya juga paham bagaimana tata letaknya yang tepat sehingga semua detail tidak luput dari perhatiannya. Sama seperti yang dijelaskan di atas, jika ingin membeli tape mobil Anda bisa membeli yang murah namun tetap berkualitas, demikian juga untuk perangkat lainnya. Untuk kualitas tersebut, yang harus Anda perhatikan antara lain berbagai fitur yang dimilikinya, serta untuk yang bekas harus diketahui umur pakaiannya. Dalam membeli, sebaiknya Anda minta uji dulu untuk memastikan tidak ada detail yang rusak yang tidak kasat mata. Jangan lupa, Anda pun harus minta garansi sebagai jaminannya.



Berbekal ketelitian, Anda pun bisa memperhatikan bagaimana kerja yang ahli lakukan dalam pemasangan perangkat audio tape mobil tersebut. Anda bisa memperhatikan detail dalam setiap langkah-langkahnya secara berurutan. Sehingga, di kemudian hari Anda bisa memasangkannya sendiri untuk modifikasi lebih bagus lagi tanpa mengeluarkan biaya pemasangan atau instalasi.



Secara singkat, untuk penggantian sendiri Anda hanya peril membaca kemudian membandingkan antara wiring diagram tape lama dan yang baru. Hal ini dilakukan agar apa yang Anda lakukan sesuai dengan standar perkabelannya. Untuk menemukan wiring diagram tersebut, Anda bisa mencarinya di buku manual yang biasa didapatkan saat pembelian. Buka panel tempat tape yang terdapat pada dashboard secara hati-hati agar lem perekatnya tidak terlepas. Keluarkan tape lama dari bagian dashboard tersebut. sambungkan ignition atau kabel power dengan ground dan antenna, serta speakernya. Kemudian, pasangkan kembali. Setelah tape baru terpasang, lakukan testing dengan memposisikan tape dalam keadaan switch off, kemudian nyalakan kunci kontaknya dan switch on tape tersebut. Jika tape mobil tersebut tidak menyala, maka kunci kontak harus dimatikan kembali dan cek kembali sambungan kabelnya sampai tersambung dengan baik.

No comments:

Post a Comment